Senin, 01 Maret 2010

HATI DIATAS KERTAS



Ku kan mencoba bersabar menunggu waktu itu..
Dalam tantangan menggapai impian yg telah hilang..
Kini perisai itu ku temukan ditepi jurang kematian jiwaku..
Sempatku berselaras dgn hidup tanpa tujuan..
Yang hanya menjalani akhir desah nafasku menuju pintu kematian tanpa cahaya..
Namun sekarang ku buka kertas putih..
Yang akan
 terisi dgn perjalanan menuju impian yg sempat hilang..
Walaupun darah bercucuran..
Aku kan terus mencoba bertahan sampai waktu itu tiba..
Harapan kita semoga direstui Nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SILAHKAN PERGUNAKAN KOTAK KOMENTAR DENGAN BIJAK dan BERSAHABAT.
JANGAN GUNAKAN CARA SPAM,karena SPAMMER adalah PECUNDANG.
JANGAN menyertakan LINK HIDUP,karena komentar Anda akan dilaporkan sebagai SPAM dan akan DIHAPUS, Terimakasih.
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda Dibawah ini :